Perubahan Apartement secara layout tidak banyak berubah, Tapi sesuai permintaan dari pemilik apartmen, maka ditambahkan satu lagi fungsi ruangan yaitu home office karna beliau masih bekerja dan gemar membaca.
Tampilan Ruang Kerja Sebelum dan Sesudah
Perubahan suasana ruangan yg elegant, hangat, dan cozy. Pemilihan warna yg cerah seperti beige sangat cocok dengan suasana yang di inginkan. Seluruh warna tersebut diimplementasikan di setiap area, mengingat hampir seluruh area digunakan untuk berkumpul bersama keluarga setelah pulang bekerja.