fbpx
Hello, Guest

Merajut Kemewahan yang Memikat! Ruang Keluarga Gaya Luxury Minimalis – Jakarta Selatan

Pilih Muhammad Fabian Daffa
untuk proyek desain interior Anda?
Pilih
Biaya Desain
Rp 2.000.000,00
Ukuran
20 m2
Tipe Proyek

Residensial | Ruang Keluarga

Gaya Desain
Lokasi
Jakarta Selatan
Klien
Mrs. N
Biaya Pengerjaan (Build)
Rp 177.229.000,00
Material
Multipleks fin. HPL, Cat, Wallpaper

Ruangan ini akan menjadi pusat berkumpul serta berinteraksi antar anggota keluarga.

Kombinasi antara estetika mewah yang elegan dengan gaya minimalis dapat menghasilkan ruang yang indah, fungsional, dan nyaman.

Mrs. N meminta designer untuk memperhatikan setiap detail dalam ruangannya dengan baik.

Selain itu, klien kami menginginkan kenyamanan untuk anggota keluarga yang tercipta melalui desain yang dihasilkan.

Merancang Ruang Keluarga Mewah dengan Sentuhan Minimalis

Pemilihan warna warm tone pada ruangan menciptakan suasana yang tenang dan elegan.

Untuk menciptakan nuansa mewah, penambahan treatment elemen marble memberikan tampilan yang berkelas.

Sofa U dan furnitur pada ruang makan memiliki proporsi yang seimbang, sehingga tidak terkesan sesak.

Terletak juga vas bunga kristal, patung artistik, dan hiasan dinding untuk menambah keindahan ruangan.

Elemen Dekoratif yang Luxury untuk Keindahan Ruang

Penerangan menjadi hal penting yang harus diperhatikan, kami memilih hidden lamp serta lampu gantung hias untuk memberikan tampilan yang elegan.

Terdapat jendela serta gorden yang lebar yang berguna untuk cahaya matahari pada pagi hingga sore dapat masuk dengan bebas.

Karpet yang terletak pada depan sofa menghadirkan kehangatan serta kenyamanan saat berkumpul.

Pada area dinding diberikan elemen dekoratif berupa lukisan abstrak yang dapat meningkatkan tampilan ruangan.

Area TV diberikan penyimpanan berupa rak panjang yang terbuka untuk meletakkan pajangan.

Ruang kosong yang cukup perlu diperhatikan untuk memberikan kesan lapang dan terbuka.

InteriorDesign.id dibandingkan dengan desainer interior konvensional, mana yang terbaik untuk Anda?

Saatnya Mendesain Ulang Rumah Anda

Mau dekorasi, atau renovasi rumah?

Interiordesign.id adalah perusahaan desain interior online terkemuka yang dipercaya oleh ribuan pemilik rumah untuk menjadikan hunian mereka lebih baik. Desainer-desainer kami spesialis dalam berbagai gaya desain. Anda akan bekerja secara langsung bersama mereka saat proses desain. Online, terjangkau, dan profesional.

Ketika desain selesai, kami juga menangani proses renovasi. Tim renovasi dan produksi internal kami, dengan manajemen proyek berpengalaman, akan memastikan proyek renovasi ditangani secara profesional. Jangan khawatir, untuk pembiayaan, kami tidak mahal.

Info lebih lanjut, kontak CS

Memiliki rumah impian sesuai anggaran yang anda miliki? Sangat mungkin dan mudah.

4000+ desain telah diselesaikan, dapatkan lebih banyak inspirasi!

InteriorDesign Team
Ketahui anggaran biaya renovasi rumah Anda sejak awal!
Estimasikan biaya interior rumah Anda dengan menjawab beberapa pertanyaan sederhana.
Estimasikan sekarang!
Ketahui anggaran biaya renovasi rumah Anda sejak awal!
Ketahui anggaran biaya renovasi rumah Anda sejak awal!
Estimasikan sekarang!
Let's share!
Hello interiordesign.id