fbpx

Traditional Sundanese Luxury

Traditional sundanese luxury merupakan pembaruan dari gaya tradisional khas sunda. Ini meripakan gaya tradisional yang jauh dari kesan formal, dan lebih mengedepankan suasana santai. Unsur dan elemen desain gaya modern dan eklektik tidak akan memiliki tempat dalam ruangan bergaya tradisional.

WARNA

Pilihan warna dalam desain interior tradisional sunda sering menggunakan warna-warna lembut atau soft, meski kadang skema warna gelap juga kerap digunakan. Skema multi warna sering menjadi dasar warna cat interior bergaya tradisional yang menggunakan plihan warna-warna paling ringan untuk bagian dinding, dan yang lebih โ€œdalamโ€ untuk pelapis dan atau pada bagian lantai.

BENTUK

Penarapan bentuk pada interior gaya traditional sundanese adalah garis berpola geometris dan dinamis.

MATERIAL

Konsep desain traditional sundanese luxury lebih banyak menggunakan material alami semacam kayu dan berbagai jenis bambu, juga batu alam. Selain itu, untuk memperkaya penampilan, biasa juga ditambahkan material seperti metal champagne.

PANTONE COLORS

Light Grayish
2707 C
Dark Cocho
7553 C
Elephant Skin
400 C
Goldenrod
755 C
Ketahui anggaran biaya renovasi rumah Anda sejak awal!
Estimasikan biaya interior rumah Anda dengan menjawab beberapa pertanyaan sederhana.
Estimasikan sekarang!
Ketahui anggaran biaya renovasi rumah Anda sejak awal!
Ketahui anggaran biaya renovasi rumah Anda sejak awal!
Estimasikan sekarang!
Hello interiordesign.id